Tag Archives : sumbawa

Dari Lombok ke Sumbawa, Asyiknya Naik Kendaraan Apa ya?


Dari Lombok ke Sumbawa, Asyiknya Naik Kendaraan Apa ya? Provinsi NTB (Nusa Tenggara Barat) tempat saya tinggal terdiri dari dua pulau besar, keduanya adalah Pulau Lombok dan Sumbawa. Dimana di masing-masing pulau terdapat sejumlah kota dan kabupaten. Di Pulau Lombok berdiri 1 kota dan 4 kabupaten. Kota dan kabupaten tersebut yaitu Kota Mataram, Kabupaten Lombok Utara, Lombok Barat, Lombok Tengah…

Read More »

Mengenal Festival Moyo, Festival Seni dan Budaya Kebanggaan Sumbawa


Mengenal Festival Moyo, Festival Seni dan Budaya Kebanggaan Sumbawa. Ada sebuah festival seni dan budaya yang digelar setiap tahun di Pulau Sumbawa, satu dari dua pulau besar di provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Festival Moyo namanya. Festival ini mengangkat nama Pulau Moyo, sebuah pulau kecil yang cantik di Sumbawa yang namanya sudah dikenal dunia. Branding Moyo dipakai karena pulau tersebut…

Read More »

Dapoer Samawa: Ngemall Sambil Menikmati Kuliner Khas Sumbawa


Dapoer Samawa: Ngemall Sambil Menikmati Kuliner Khas Sumbawa. Lombok baru saja memiliki mall (pusat perbelanjaan) yang terbilang besar, Lombok Epicentrum Mall namanya. Ada banyak resto-resto baru di sana, terutama yang menyajikan western food dimana sebelumnya resto-resto tersebut belum membuka satu pun cabang di Lombok. Kehadiran resto-resto tadi tentu menjadi kabar baik bagi mereka pecinta kuliner barat, lalu bagaimana dengan pecinta…

Read More »